Utama » , , , , , , , » Pemberian Pakan - SOP/Panduan Pembesaran Lele Sangkuriang Organik

Pemberian Pakan - SOP/Panduan Pembesaran Lele Sangkuriang Organik

Dipostingkan Oleh Ridwan Labs pada Kamis, 05 September 2013 - Diupdate Pada: Kamis, September 05, 2013

Ada banyak hal yang harus diperhatikan dalam budidaya lele sangkuriang diantaranya adalah pemberian pakan yang baik. Ada beberapa hal yang penting yang harus diperhatika dalam pemberian pakan kepada lele. berikut diantaranya:
  1. Memberikan PAKAN JANGAN SAMPAI TERSISA, dapat menimbulkan RACUN
  2. Jangan “GANGGU” lele sesaat setelah makan. Bisa menimbulkan stres, dan pakan bisa dimuntahkan kembali
  3. JANGAN BERIKAN PAKAN JIKA MAU TURUN HUJAN
  4. JANGAN BERIKAN PAKAN TERLALU PAGI, menimbulkan penyakit RADANG INSANG
Berikut Panduan pemberan pakan dengan teknik organik yang dianjurkan:

Management Pakan, Aturan pemberian Pakan dan Jenis-jenisnya

CATATAN PENTING:
Sebelum pakan diberikan kepada lele (Pakan Apung), terlebih dahulu pakan dibibis. Dibibis adalah proses penambahan air pada pakan, sehingga pakan menjadi lebih empuk dan mudah untuk dicerna oleh ikan. Berikut cara MEMBIBIS PAKAN:
  1. Ambil pelet yang akan diberikan dan masukan kedalam wadah
  2. Ambil air hangan secukupnya, 
  3. Aduk pakan, kemudian sedikit demi sedikit tambahkan air hangat kedalam pakan sampai pakan cukup basah.
  4. Jika pakan sudah cukup basah, hentikan pemberian air hangat, kemudian biarkan beberapa saat.
  5. Janganj sampai air yang diberikan terlalu basah, karena akan menyebabkan pakan menjadi hancur.
Terima kasih sudah berkunjung ke blog ini Salam Patilers

6 comments:

  1. SOP 5,6 dan 7 Tidak bisa di buka gan ?

    BalasHapus
  2. Gan, utk setiap pemberian pakan, brp banyak jumlahnya? (misalkan utk 1000 ekor lele, dari mulai bibit ditebar sampai panen). Terima kasih.

    BalasHapus

  3. Pakan Apung (L1 atau LL1K): 3 kg
    Pakan Apung (PL2 atau 781-2): 5 kg
    Pakan Apung (PL3 atau 781): 22 kg
    Pakan Tenggelam (SNL): 70 kg
    Pakan tenggelam bisa diganti pakai pakan apung

    BalasHapus
  4. gan, klo pemberian pakan brp kali sehari?

    BalasHapus